WAWANCARA DI SULTAN TV

Sultan Iskandar Mahmud Badaruddin dari Kesultanan Palembang Darussalam, dalam acara “Bincang Hari Ini” di Sultan TV yang diselenggarakan pada akhir Desember 2021, menegaskan perlunya “Sinergitas Pemerintah – Kesultanan jaga ke Bhineka an”, sehingga beribu-ribu suku, bahasa dan budaya yang ada di Indonesia ini, tetap bersatu dalam ke bhineka an, selanjutnya Sultan Iskandar Mahmud Badaruddin juga mengharapkan adanya perhatian pemerintah untuk mengangkat kearifan lokal, karena lokal wisdom ini merupakan nilai-nilai budaya bangsa yang harus kita hormati dan teladani serta dilestarikan.